• home
Home » » Puzzle yang Rumit

Puzzle yang Rumit

Pada suatu saat seorang ibu rumah tangga menelepon suaminya yang sedang berada di kantor.
Istri:"Halo sayang, kamu sedang berada di mana sekarang?"
Suami:"Tentu saja sekarang aku sedang berada di kantor."
Suami:"Memang kenapa?"
Istri:"Tidak. Aku hanya sedang kebingungan saja di rumah."
Suami:"Kenapa kamu sekarang bingung? Memangnya apa yang sedang terjadi di rumah?"
Istri:"Tidak, tidak ada apa-apa kok."
Istri:"Aku hanya sedang kebingungan

menyelesaikan sebuah puzzle yang baru kudapatkan."

Suami:"Sebuah puzzle? Kamu baru membelinya ya?"
Istri:"Tidak juga. Sudah lama kok!"
Istri:"Hanya saja baru kucoba sekarang!"
Suami:"Coba kamu lihat bagian kotaknya! Gambar apa yang terlihat di sana, lalu kamu tinggal ikuti saja sesuai gambar!"
Istri:"Sudah, tapi tetap tidak bisa. Karena puzzlenya cukup berantakan."
Suami:"Memang gambarnya apa?"
Istri:"Seekor 'ayam' !"
Suami:"Baiklah, kamu tenang saja di rumah."
Suami:"Yang perlu kamu lakukan sekarang adalah membersihkannya dan aku akan melupakan kejadian ini."

0 comments:

Label

Agama dan Kepercayaan (1) Analisis Numerik (1) Antropologi (1) Apa itu RME Realistic Mathematics Educations (1) Blogger (2) Budaya (1) Buku Tes IQ (1) Bus Antar Kota (1) Cake In Jar (1) CARA HITUNG CEPAT DENGAN ANGKA 9 (1) Contoh Pidato. (1) CONTOH SOAL UN 2008 SMK (1) Dampak Negatif (1) Enzim (1) Famili (1) Favorite Stories (2) Fermentasi (1) Folktales (2) Fungi (1) Geguritan (1) Hiburan (2) Holiday (1) Ikan (1) Info Sehat (5) Iptek (1) JJCM (2) Kek (3) Kek RVC (3) Keluarga (4) Kesehatan (2) Kesenian (10) Kisah Bocah SD Peraih Medali Emas Olimpiade Matematika (1) Kuliner (2) Kumpulan Soal Ujian Untuk Sekolah Dasar (1) Labil (1) Lauk Pauk (1) Lirik (1) Matematika SD (2) Matematika SMA (8) Matematika SMK (1) Matematika SMP (7) Mathematic for Kids (1) Metabolisme (1) METODE BELAJAR (1) Muffin Cupcake (2) Musik (1) news (6) Olahraga (2) Operator Matematika (1) Opini (1) Pendidikan (2) PERANAN MATEMATIKA BAGI PENDIDIKAN NILAI (SIKAP) ANAK (1) Pernak Pernik (1) Persamaan Kuadrat (1) Pertanian (1) Protista (1) Puisi (1) Pupuk (1) Puzzle yang Rumit (1) Religi (2) Remaja (3) Resep (7) Resep Aneka Bakwan (1) Resep aneka bubur (1) Resep Aneka Burung (1) Resep Aneka Lontong (1) Resep Aneka Pempek (1) Resep aneka seafood (1) Resep Aneka Sop (1) Sejarah (64) SOAL LATIHAN UJIAN NASIONAL MATEMATIKA SMA 2008 (1) SOAL MATEMATIKA (1) Statistik (4) Tempahan (3) Tips dan Trik (4) Tips Kecantikan (3) Tips Sehat (2) Tips Wajah (3) Tokunime (1) Trik And Tips (1) Trik Menghitung Cepat Kuadrat 100-110 (1) Ujian Masuk UGM (1) Unik (1) Vedic Mathematics (1) Yang Lezat Dari Pisang (1)
Powered by Blogger.

Followers

Cari Blog Ini